
SELAMAT DAN SUKSES KEPADA SISWA SISWI SMA N 1 KASIMAN YANG TELAH MERAIH PRESTASI
Selamat dan Sukses kepada siswa-siswi SMA Negeri 1 Kasiman, semoga kedepannya bisa lebih banyak meraih prestasi yang lebih baik lagi.
Terima kasih kepada Ibu Kepala Sekolah dan Bapak ibu guru yang telah membimbing siswa-siswi SMA Negeri 1 Kasiman, sehinggga bisa sampai di tahap ini.
SMA Negeri 1 Kasiman Maju Bersama Hebat Semua……. Jaya, Jaya. LUAR BIASA !!!
![]() |
![]() |
Resti Ramadani Putri prestasi yang telah diperoleh dalam berbagai kejuruan atletik Tingkat kabupaten, provinsi dan nasional. |
Ica Dwi Agustina prestasi yang telah diperoleh juara tanding 2 (54 kg – 57 kg) remaja putri kejuaraan pencak silat ngawi, championship II tahun 2024 tingkat nasional. |
![]() |
![]() |
Wanda Fildzah H atas prestasi yang telah diperoleh juara 1 nomor kata perorangan junior putri dalam kejurprov inkado provinso Jawa Tengah tahun 2024. | Perwakilan tim anggota volley putra SMA N 1 Kasiman telah neraih prestasi juara 2 unigoro rector cup. |
1 Komentar
Komentari Tulisan Ini
Tulisan Lainnya
CAREER DAY 2025 SMAN 1 KASIMAN
Kamis, 23 Januari 2025 SMA adalah pendidikan terakhir sebelum memasuki dunia karir yang sebenarnya, untuk memenuhi kebutuhan peserta didik akan persiapan karir maka sekolah melalui gur
PEMBIASAAN SENAM ANAK INDONESIA SEHAT
SMAN 1 Kasiman pagi ini 14 januari 2025 adalah hari pertama mengadakan pembiasaan senam anak Indonesia sehat sebelum pembelajaran .senam di mulai pukul 06.30 pagi selai jam 07.00
UPACARA PERINGATAN HARI GURU NASIONAL TAHUN 2024 SMAN 1 KASIMAN BOJONEGORO
KASIMAN , 25 November 2024 -- Dalam rangka memperingati Hari Guru Nasional (HGN), SMAN 1 Kasiman menggelar upacara bendera pagi ini. Yang istimewa, seluruh petugas upacara adalah dewan
PERINGATAN HARI PAHLAWAN DI SMAN KASIMAN
Setiap tanggal 10 November, bangsa Indonesia memperingatinya sebagai Hari Pahlawan. Tanggal 10 November diperingati untuk mengenang jasa para pahlawan dalam memperjuangkan dan mempertah
SUASANA PEMILIHAN KETUA OSIS DAN WAKIL KETUA OSIS SMAN 1 KASIMAN
Dalam rangka memberikan Pendidikan demokratis melalui pengalaman yang praktis, SMAN 1 Kasiman mengadakan pemilihan Ketua OSIS dan Wakil Ketua OSIS periode 2024/2025 yang dilakukan denga
LAYANAN PEREKAMAN E-KTP PEMULA, DI SMAN 1 KASIMAN 31 OKTOBER 2024
Bojonegoro– Dinas Kependudukan dan Pencatatan Sipil Kota bojonegoro selalu berusaha memberikan kemudahan dalam hal pelayanan kepengurusan dokumen adminduk bagi warga Kota Bojonego
UPACARA PERINGATAN HARI SUMPAH PEMUDA 28 OKTOBER DI SMAN 1 KASIMAN
Upacara hari senin tanggal 28 oktober 2024 di SMA Negeri 1 Kasiman yang diikuti oleh seluruh guru, staf dan kepala sekolah beserta siswa - siswi SMAN 1 Kasiman berjalan deng
KELUARGA BESAR SMAN 1 KASIMAN MENGUCAPKAN SELAMAT ATAS DIRAIHNYA PENGHARGAAN SMA DOUBLE TRACK MILLENNIAL ENTREPRENEUR AWARDS 2024
KATEGORI Juara Alumni Inspiratif Juara 2 Perencanaan Usaha Juara 2 Administrator Keuangan Terbaik Selamat atas kesuksesanmu pencapaian luar biasa ini hanyalah sa
SPEKTAKULER !!!!! PUNCAK ACARA HUT KE – 25 TAHUN SMAN 1 KASIMAN SUGUHKAN NOSTALGIA
Minggu, 20 Oktober 2024. Menjadi ajang temu kangen dan mengenang nostalgia, puncak acara perayaan HUT ke – 25 TahunSMAN 1 Kasiman menjadi sarana reuni guru, kepala sekolah, dan a
PERINGATAN HUT KE - 25 SMAN 1 KASIMAN BAGIKAN MOMEN PENUH BERKAH
Jumat, 18 Oktober 2024. SMAN 1 Kasiman menggelar rangakian perayaan HUT Ke – 25 dengan berbagai acara sosial penuh berkah. Hal ini menandakan wujud bakti SMAN 1 Kasiman kepada w
selamat dan sukses kepada siswa siswi yang berprestasi